Kamis, 28 April 2016

Cara Membuat Crud di codeigniter

Pada tutorial kali ini saya akan menjelaskan cara membuat crud pada Ci, dimana kita akan membuat databases terlebih dahulu dengan nama  db_mahasiswa, didalam db_mahasiswa kita akan membuat tabel mahasiswa, jika tabelnya sudah selesai kemudia kita akan membuat beberapa file di code igniter.

file yang kita akan buat yaitu:
 file edit mahasiswa,input datamahasiswa,vmahasiswa & file mahasiswa terdapat beberapa function yakni :index,input,simpan,edit,edit_simpan & hapus.

Berikut langkah langkah dalam membuat crud pada CodeIgniter(Ci)

Jika kita sudah membuat database yang petama kita lakukan yaitu mengatur autoloadnya menjadi database.
atur autoload seperti gambar berikut ini:

Minggu, 17 April 2016

cara memisahkan BOOSTRAP DI CI (codeigniter)

pada kali ini saya akan memisahkan bootstrap di  CI (code igniter).
CodeIgniter merupakan aplikasi sumber terbuka yang berupa framework PHP dengan model MVC(Model, View, Controller) untuk membangun website dinamis dengan menggunakan PHP. CodeIgniter memudahkan Developer untuk membuat aplikasi web dengan cepat mudah dibandingkan dengan membuatnya dari awal.
Bootstrap adalah sebuah framework css yang dapat digunakan untuk mempermudah membangun tampilan web. Bootstrap pertama kali di kembangkan pada pertangahan 2010 di Twitter oleh Mark Otto dan Jacob Thornton. Saat ini Bootstrap dikembangkan secara open source dengan lisensi MIT.

baik langsung saja pada pembuatan boostrap, pertama kita lakukan kita harus mendownload boostrap yang kita ingin jika sudah di download kemudian file assets copy di folder projek kita.
disini kita akan memisahkan file html atau boostrap menjadi satu.
 berikut gambar dari file assets:

Minggu, 10 April 2016

Membuat header,menu dan footer Di Codeigniter

Pada Kali ini saya akan menggabungkan Header,menu dan footer di CI.
Baik langsung saja Pertama kita buat halaman Header Berikut codingnya:

Senin, 21 Desember 2015

Membuat Trigger Dalam Database SQL Server 2008

Kali ini saya akan share tentang bagaimana cara pembuatan trigger pada SQL Server .
Pertama-tama tama kita buat dulu databasenya dengan perintah biasa, yakni dengan mengcreate database, disini kita akan membuat database perpustakaan. berikut perintah dalam pembuatan database dan masuk ke dalam database itu sendiri.
 

Selasa, 24 November 2015

Membuat Koneksi dan input data ke database dengan Pemrograman PHP

Assalamualaikum Wr, Wb..
Sebelum kita membuat script atau coding untuk menghubungkan ke database, kita harus membuat database dan tabel baru di phpmyadmin.

Caranya sebagai berikut :
1. Jalankan service Apache dan mysql pada xampp
2. Buka browser dan ketikan http://localhost/phpmyadmin pada bar link
3. Isi nama database dan pilih go, maka database telah berhasil dibuat.
4. Selanjutnya tinggal membuat tabel baru dan isi field tabel tersebut.

Setelah itu, saya membuat script php dengan nama file "koneksi.php". seperti berikut :

Senin, 09 November 2015

Cara membuat Hak Akses User di Mysql

Dalam pembuatan Hak akses user pertama kali dibuat yaitu Databasenya. setelah Database dibuat maka kita bisa mengikuti langkah-langkah membuat user.
pertama pilih Database lalu pilih Privileges


Selasa, 03 November 2015

Penggunaan Function dalam perhitungan Aritmatika




langsung saja kita akan bahas bagaimana cara penggunaan function dalam perhitungan aritmatika: 
Perkalian :

  Penjumlahan :

Minggu, 01 November 2015

Membuat Function di SQL server 2008

1.    select 'Nama Konversi Saya', ASCII('Surya')

ini adalah sebuah perintah untuk kode ASCII, yang artinya ini adalah kode yang ada di setiap huruf depan dari sebuah teks.

Senin, 26 Oktober 2015

Konfigurasi dns,php,&mysql di ubuntu



Yang pertama kita instal terlebih dahulu DNS dgn mengetikan BIND9.
Setelah terinsatal kemudian intsal PHP dan mysql.
hal yang pertama harus kita perhatikan yakni menjaga untuk supaya mengkonfigurasi lebih aman sebaiknya kita mengkopy (menyalin)

Minggu, 11 Oktober 2015

mengupdate dan menampilkan data pada table pada SQL

kali ini saya akan menjelaskan cara mengapdate table,menganti field" pada tabel sql.
langsung saja pembahasanya :
1. mengganti nama budi menjadi robert dimana caranya yakni:
      
update karyawan set nama= 'Robert' (Tekan Enter)
where NIK= '10002'; (Tekan Enter)
     penjelasanya:
                            updata adalah perintah untuk merubah sesuatu, seperti nama
                            untuk where NIK adalah sebagai kata kunci dimana memilih suatu  field yang                             akan dirubah




Minggu, 04 Oktober 2015

cara membuat primary key dan forign key

saya akan menjelaskan bagaimana cara membuat primary key dan forign key pada tabel matkuliah,tabel_dosen,tabel,prodi dengan menggunakan sql server.

yang pertama kita buat yaitu tabel matakuliah dibawah ini query untuk membuat primary key pada matakuliah,tabel_dosen,tabel_prodi.

Senin, 15 Juni 2015

Mengapload / Registrasi Hosting & Subdomain

1. Langkah Pertama. Kunjungi Official Site Idhostinger.com. Tentunya rekan harus login terlebih dahulu menggunakan Email dan Password yang sudah di buat di Idhostinger. Apabila belum punya monggo silahkan register terlebih dahulu melalui link berikut. Caranya tinggal mengisi biodata seperti nama, email, password kemudian kode chapcaynya jangan lupa. Jika sudah silahkan login menggunakan email dan password yang sudah dibuat tersebut.


CARA MEMBUAT WEBSITE MENGGUNAKAN APLIKASI JOOMLA


Cara install Joomla 3.3 di localhost (XAMPP). Untuk menginstall Joomla di localhost terlebih dahulu Anda harus menginstall web server dan MySQL di komputer Anda menggunakan aplikasi XAMPP.
Untuk langkah-langkah cara menginstall Joomla 3.3 sebagai berikut :

Cara Membuat Website di Dreamweaver


Cara Membuat Website di Dreamweaver CS3 - Untuk membuat website di dreamweaver yang pertama yang perlu kita lakukan adalah membuat file index.php. Website yang akan kita buat memiliki bagian :
  1. Header
  2. Menu navigasi
  3. Konten
  4. Sidebar
  5. Footer
Langsung saja kita akan membuat website di dreamweaver,  buka program Adobe Dreamweaver anda,  Create new pilih PHP.



Simpan file tersebut, tekan CTRL + S simpan dengan nama index.php dalam folder tempat anda menginstal XAMPP ( Download DISINI atau DISINI )
Berikutnya anda membuat file baru, tekan CTRL + N pada Blank Page pilih CSS kemudian klik create,simpan dengan nama style.css dalam folder yang sama dengan file index.php Kembai ke file index.php, klik tab index.php pada document toolbar, kemudian klik Code, tambahkan script berikut di atas tag </head>.


Senin, 20 April 2015

tag untuk membuat tabel pada html


TAG UNTUK MEMBUAT TABEL

Cara membuat table dengan kode HTML 3 tag dasar yaitu: TABLE,TR, dan TD. Tag table untuk menandai sebuah table.TR untuk membentuk baris,TD untuk membentuk kolom. Secara default nilai border=0,jadi table akan tampil pada browser tanpa bingkai.
Untuk dapat menampilkan bingkai,maka nilai border harus di beri nilai minimal=1.


Rabu, 27 November 2013

tata cahaya dalam multimedia

TATA CAHAYA DALAM MULTIMEDIA
1.    Pengertian Tata Cahaya
Tata cahaya adalah seni pengaturan cahaya dengan mempergunakan peralatan pencahayaan agar kamera mampu melihat obyek dengan jelas, dan menciptakan ilusi sehingga penonton mendapatkan kesan adanya jarak, ruang, waktu dan suasana dari suatu kejadian yang dipertunjukkan dalam suatu pementasan. Seperti halnya mata manusia, kamera video membutuhkan cahaya yang cukup agar bisa berfungsi secara efektif. Dengan pencahayaan penonton akan bisa melihat seperti apa bentuk obyek, di mana dia saling berhubungan dengan obyek lainnya, dengan lingkungannya, dan kapan peristiwa itu terjadi.
Kerja kamera elektronik sangat dipengaruhi oleh sistem pencahayaan . Hal ini sesuai dengan karakter sistem proses perekaman gambar oleh kamera elektronik, sehingga masalah-masalah mengenai tata cahaya sangatlah penting peranannya dalam sebuah kegiatan perekaman gambar.